KABUPATEN SERANG
Kabupaten Serang merupakan salah satu kabupaten di Provinsi Banten. Ibukotanya adalah Ciruas namun saat ini pusat pemerintahanya masih berada di Kota Serang. Kabupaten ini berada di ujung barat laut Pulau Jawa, berbatasan dengan Laut Jawa, dan Kota Serang di utara, Kabupaten Tangerang di timur, Kabupaten Lebak di selatan, serta Kota Cilegon di barat.


WISATA

PROFIL

KULINER

TRANSPORTASI

GEOGRAFI


2 Telah diposkan (Rawa Dano, Pantai Anyer)
Selain itu belum diposkan

RAWA DANO
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjLeWOjgFyqJm3GFIWe6G-W06Qvg3ez48ub78DbtLpPVuvu_d_HXvoXSiyxl5qQUapbh9YpFAiFOqHSelmX-tdjEHYjeTxlLf5YcB8XvwzLiRNjJitw4aCVZWRDHCzmiKK1DgSxA5TWwV7l/s1600/wisata-banten-rawadano.jpgKecamatan Padarincang, Pabuaran dan Mancak, seluas 2500 Ha, 15 km dari Kota Serang, dengan berbagai jenis flora fauna langka, di sekeliling hutan rawa terbesar di Jawa.





 
CURUG CIGUMAWANG
http://static.panoramio.com/photos/large/64650296.jpgDesa Kadubereum, Kec Padarincang, 1 jam dari Kota Serang, dengan ketinggian curug 40 m, diakses melalui pasar Padarincang dengan berjalan kaki 1 km.








CURUG SAWER
https://farm8.staticflickr.com/7021/6464788215_891876d6d3_n.jpgDesa Ujung Tebu, Kec Ciomas, di kaki Gunung Karang, berbatasan dengan wilayah Pandeglang. Di Ciomas ada golok berukuran 12 m dengan berat 2 ton







DANAU TASIKARDI
http://disbudpar.bantenprov.go.id/wp-content/uploads/FIL1637.jpgDanau buatan yang dibangun pada masa Sultan Maulana Yusuf di Desa Margasana, Kramatwatu, yang merupakan sumber air Keraton Surosowan, disaring di pengindelan Abang dan Putih.






MERCUSUAR ANYER
http://hondaroadventure.com/wp-content/uploads/2013/11/mercusuar.jpgBerada di Pantai Anyer Kidul, 38 km dari kota Serang, setinggi 75,5 meter, terdiri dari 18 tingkat; dibangun pada 1885; ada prasasti titik 0 km Jalan Raya Anyer – Panarukan Daendels.







PANTAI ANYER
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj4JPcKplGBiZgkdsJuAJnmkc9Kv0W6AXAjpsM7npmWVbNP1mRxNbLlJXeYmQAg-PZklqwHAg6_HDCE5qutdzwLP1rdEC_3zyvyF8jw4phYntzvxqERHMxKGj0uS-bFr8wJUfVznjoFye4/s1600/pantai-anyer.jpgKawasan pantai terkenal di Kecamatan Anyer, yang berjarak 160 km dari Jakarta, untuk rekreasi pantai dan olah raga air.







PANTAI KARANG BOLONG
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgaBWaWTzawr2kH8-wHf3WQEE49e3jp9kOLo7eFo491oQcL36OZ6SBh9_kYk8hUeQxcRDYG7VN5G85s2zDfGQf_s9bHvMfcf5JZxUGaOKs6bC2bU4UUAr7jrsXEJfQ7BSUtq18l5DXcvTQj/s1600/08022009%2528047%2529.jpg?w=400Lokasi pantai unik ini berjarak 50 km dari Kota Serang, di kanan jalan raya Anyer – Carita, dengan karang berlubang berukuran sangat besar dibalut akar pohon tua yang sangat indah.







PEMANDIAN BATU KUWUNG

Pemandian air panas di kaki Gunung Karang, Desa Batu Kuwung, Kec Padarincang, 35 km dari Serang; tidak mengandung belerang dengan suhu 70-80 derajat Celcius






PULAU SANGIANG
http://matahati-wisata.com/file/2014/04/477979_20121023120834.jpgDesa Cikoneng, Kec Anyer, di tengah Pulau Jawa dan Sumatera, yang bisa dikunjungi dengan naik perahu dari Pantai Manuk di Desa Cikoneng dalam satu jam. Ada pemandu wisata.







PULAU BURUNG
http://fotowisata.com/wp-content/uploads/2014/08/Pulau-Dua-serang-banten.jpgPulau yang penting bagi kehidupan burung, yang jumlahnya 50 jenis, 15 menit dengan perahu. Burung yang berasal dari Asia, Afrika dan Australia datang untuk bertelur antara April – Agustus.





VIHARA AVALOKITESVARA
http://wisatamelayu.com//id/img/wisata/p487c227d50647.jpgKelenteng tua di Kampung Pamarican, Desa Banten, Kecamatan Kasemen, tidak jauh dari jalan simpang ke Pelabuhan Karangantu.








Posting Komentar